Skip to content

Research Keywords


Riset Kata Kunci


Keywords research masih jadi faktor utama dalam strategy atau perencanaan untuk membuat website ataupun halaman landing situs Anda.

Karena semaju apapun mesin pencari google, tetap teks base adalah kunci utama sistem robots (googlebot) dalam menangkap sinyal dalam sebuah situs.

Riset kata kunci ini juga sangat erat dengan analisa kompetitor Anda, mendapatkan ide target kata kunci baru atau keyword gap serta content gap (konten yang belum Anda miliki dari kompetitor).

Dengan mengetahui keyword dan konten gap tersebut tentu mempermudah Anda dalam melakukan planing saat meluncurkan landing page, ataupun mengedit halaman lama menjadi lebih baik lagi.